Wagub Sumbar : Korban Kebakaran Hendaknya Bangkit Kembali

oleh

Pembangunan gedung baru juga bertujuan menata kembali Pasar Koto Baru yang beberapa kali mengalami kebakaran.

Menurutnya, lokasi parkir juga akan ditarik ke bagian belakang untuk memberi ruang lebih luas bagi pedagang. Rencana ini diyakini bisa mengurai kemacetan yang sering terjadi. Apalagi, Pasar Koto Baru terletak di jalan lintas Padang-Bukittinggi yang terbilang padat kendaraan.

“Selain menarik parkir ke belakang, juga dirancang jalur alternatif bagi kendaraan. Ada dua titik yang menjadi fokus kami, Pasar Koto Baru dan di Padang Luar. Rencana ini akan dibawa ke Jakarta untuk diekspos,” ujarnya. (Salih)

 

Menarik dibaca