Pelajar yang diberi kesempatan menyampaikan pendapat itu antara lain; Atika dan Aliffa, dari SMAN 3 Padang Panjang (Indonesia), Nabilah dan Putri, dari SMKN 6 Palembang (Indonesia), Ahlam and Fatih, dari SMK Sungai Kertas (Malaysia), serta Mr. Hwang dan Mr. Kim, dari Seoul Technical High School (Korea)
Secara total, konferensi online siswa internasional ini diikuti oleh 70 pelajar, 23 guru dan 4 orang kepala sekolah. dari Indonesia Korea dan Malaysia. Keempat kepala sekolah juga diberi kesempatan menyampaikan kata sambutannya.
Kepala sekolah SMAN 3 Padang Panjang , Devi Hariyanti, pada kesempatan itu menyampaikan terima kasih atas terlaksananya acara dengan baik. Diyakini acara ini dapat menjadi salah satu upaya untuk menciptakan pelajar yang berwawasan global. (Yetti Harni)
Berikut kami turunkan press release-nya secara utuh :
THIRD INTERNATIONAL ONLINE CONFERENCE OF FOUR SCHOOLS IN THREE ECONOMIES
By: Fitra Murni Agus Ramayulis





















































