Kegiatan ini merupakan agenda rutin perusahaan dalam merangsang dan membina agar masyarakat mau menerapkan hidup pola sehat dengan berolahraga. Selain itu kegiatan ini sebagai wujud kepedulian sosial dan tanggung jawab perusahaan.
Disamping bantuan olahraga juga ada bidang bantuan sarana prasarana umum, bantuan bidang pendidikan dan bantuan sosial masyarakat lainya. Agenda kegiatan tersebut oleh PT. Perkebunan Nusantara IV kebun timur bantuan tersebut merupakan corporate social responsibility (CSR).
Lebih lanjut ia mengatakan, dengan nilai tidak seberapa namun diharapkan mampu bermanfaat bagi pemuda masyarakat sekitar perusahaan.
“Tidak saja di Kabupaten Madina namun juga Kabupaten Pasbar yang merupakan gerbang akses keluar masuk perusahaan PT.Perkebunan Nusantara IV dalam menjalankan aktifitas usaha perkebunan, ” ujarnya (Buyung)
Tip & Trik
<<< Sebelumnya
Selanjutnya>>>























































