PJ. Bupati Mentawai Sampaikan Capaian Pembangunan di Momentum HUT RI ke-78

oleh

“Minggu lalu,Menteri Perhubungan telah datang meninjau langsung kelayakan Bandar Udara Mentawai yang telah rampung di bangun, kata pak menteri bulan depan akan di resmikan oleh pak presiden. Namun saya tidak bisa memastikan itu hanya pak menteri yang lebih tau pasti atau tidaknya,” ucap Fernando. (Sabarial)

Menarik dibaca