Sementara itu, Ketua PKK Tanah Datar Ny. Emi Irdinansyah dalam laporanya menyebutkan tujuan dari pelaksanaan Hari Bumi untuk mengugah kepedulian masyarakat pada lingkungan hidup dengan cara menanam pohon.
“Bibit pohon yang telah diberikan akan ditanam di lokasi Bumi Perkemahan ini sebanyak 150 Batang dan didistribusikan ke 16 Kecamatan sebanyak 60 Batang per Kecamatan dan lebihnya akan disebar ke Nagari se Kabupaten Tanah Datar terdiri dari tanaman jeruk, mangga, sirsak, jambu bol, salak, jengkol, matoa, pinang dan petai”, pungkasnya. (DJP)
Editor : Saribulih
Baca juga:
loading…























































