Program itu dikhususkan untuk generasi muda lulusan SMA yang tidak menyambung pendidikan perguruan tinggi. Muhidi menjelaskan, untuk mengikuti program itu harus masuk dalam DTKS, silahkan mendaftar dan direalisasikan pada tahun selanjutnya.
Saat menampung aspirasi masyarakat Kelurahan Jati Baru Padang Timur bertempat di Restoran Sederhana. Masyarakat lainnya Yulia meminta untuk bantuan musola dan mempertanyakan berapa jumlahnya.
Menurut Muhidi untuk sekarang, bantuan untuk musola sebesar Rp 20 juta dan maksimal Rp 50 juta, semua sesuai dengan kewenangan. Untuk pemerintah provinsi, jumlahnya sekian.























































