Ketua DPRD Sumbar Apresiasi Pansus dan Pemerintah Daerah Rampungkan Ranwal Dalam 3 Hari

Sesuai aturan dari pemerintah pusat ranwal mesti ditetapkan dalam 10 hari kerja

oleh

Dari hasil pembahasan Rawal RPJMD 2025-2029 akan melahirkan kesepakatan bersama antara gubernur dan DPRD yang mencakup visi, misi, tujuan, sasaran, strategi dan arah kebijakan.

Berdasarkan jadwal waktu yang penetapan badan musyawarah untuk pembahasan Ranwal RPJMD tahun 2025-2029 bersama pemerintah daerah, Pansus telah dapat menuntaskan tugasnya selama 3 hari kerja.

“Ini berarti lebih cepat dari pada jadwal waktu yang ditetapkan Instruksi Mendagri Nomor 2 Tahun 2025, atas nama pimpinan DPRD mengucapkan terima kasih kepada pansus dan Pemerintah daerah,” ujarnya. (rel/Salih)

Menarik dibaca