Ini Titik Fokus Perayaan Malam Pergantian Tahun di Dharmasraya

oleh

“kita dari Polres Dharmasraya sudah menyiapkan kurang lebih 300 orang personel untuk pengamanan malam pergantian tahun. Kita juga sudah menyiapkan tim Rainmas dari Satsabhara yang akan melaksanakan patrol kendaraan bermotor pada tempat-tempat yang dianggap rawan” ujar Kabagops.

“Kapolres juga menghimbau kepada masyarakat untuk tertib dalam menyambur malam pergantian tahun. Jangan ugal-ugalan dan jauhi miras serta Narkoba. Mari kita sambut malam pergantian tahun ini dengan hal-hal yang bermanfaat baik bagi diri kita sendiri maupun orang lain” ujarnya lagi (*)

Menarik dibaca