“Saya berharap alumni bukan hanya sekedar ngomong diinternal saja, tapi lebih baik bisa sebagai sales marketing dan humas dari almamaternya sehingga tiap tahun ajaran baru mahasiswa semakin bertambah banyak dan nama Unitas lebih harum,” tambah Ucok.
Unitas Padang salah satu perguruan tinggi di Sumatera Barat yang semua fakultasnya sudah terakreditasi “B’, dengan mengedepankan filosofis Ki Hajar Dewantara yakni, Ingarso Suntulodi, Ingmadya Mangukarso, Tut Wuri Handayani. (rel)
Tip & Trik
loading…





















































