Diharapkan kedepannya KEM Lugas dapat semakin aktif menghasilkan berbagai produk tidak hanya dari bidang sulaman namun juga dari berbagai bidang usaha lainnya, serta dapat bermanfaat bagi kehidupan warga khususnya di Kabupaten Solok Selatan. “Kami berharap, kedepannya akan bermunculan berbagai produk khas dari KEM Lugas yang dapat meningkatkan penghasilan dan taraf hidup masyarakat khususnya di wilayah Solok Selatan” tutup Rudi.




















































